Seperti kita ketahui, bahwa masalah jerawat memang musuh para remaja apalagi mereka yang baru saja Puber atau ABG. Siapa sih yang ngga benci sama jerawat. hampir semua orang di dunia ini waktu mudanya pernah jerawatan. Kadang-kadang sampai malunya mereka ngga mau keluar rumah nunggu sampai jerawatnya sembuh. Tapi memang sudah kodratnya jerawat itu menempel di kulit wajah kita, memang sih banyak pengobatan-pengobatan jerawat baik menggunakan obat-obatan, kosmetik . Tetapi jika menggunakan Kosmetik atau pembersih atau obat-obatan itu mengandung bahan kimia. Sebaiknya saya sarankan menggunakan bahan yang alami dan mudah di dapat di sekitar rumah kita bahkan di dapur.
Berikut saya ulas cara mengusir jerawat dengan cara yang alami atau herbal :
- Dengan menggunakan buah Tomat
Caranya: Tomat diiris kecil-kecil, lalu balurkan ke wajah menjelang tidur. - Dengan Buah Belimbing Wulung
Caranya : cuci bersih belimbing wulung, tumbukhalus dan tambah garam, lalu remas-remas. Oleskan ramuan ke wajah 2 kali sehari, pagi dan malam menjelang tidur.
Belimbing Wulung |
0 Response to " Menghilangkan Jerawat "
Post a Comment
Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.