Jantung Pisang Tone (Masakan Maluku)
Bahan :
Jantung pisang batu atau pisang kepok dua buah
Bumbu:
- kelapa setengah tua 1/2 butir
- bawang merah 5 buah
- bawang putih 1 siung
- cabai merah 3 buah dan cabai rawit 5 buah
- terasi sepotong
- air jeruk nipis 1/2 buah
- daun kemangi 1 ikat
- garam secukupnya
Cara membuat :
- Ambil jantung pisang bagian yang muda, lalu rebus smpai lunak, angkat, dan tiriskan.
- Haluskan bumbu-bumbu.
- Kelapa diparut memanjang, campur dengan bumbu kelapa tadi, dan daun kemangi.
- Sayur jantung siap disantap dan hidangkan dalam piring lonjong
0 Response to " Masakan Dari Jantung Pisang "
Post a Comment
Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.