- Saus worchestershire 2 sdm
- Kuning telur 2
- Putih telur kocok lepas 2
- tepung roti kasar 200 gram
- minyak untuk menggoreng
- Tumis hingga harum:
- Margarin 1 sdm
- Bawang putih, cincang halus 2 siung
- Bawang bombai, cincang 50 gram
- Roti tawar putih 2 lembar
- Susu cair 100 ml
- Ikan kakap cincang halus 200 gram
- Udang cincang halus 200 gram
- Garam 1 sdt
- Lada 1 sdt
- Gula 1 sdt
Cara membuat
- Rendam roti tawar dalam susu cair hingga hancur, sisihkan.
- Campur kakap, udang, roti halus, gram, lada, gula dan saus worchestershire , ratakan. Tambahkan kuning telur, dan bawang tumis, aduk rata.
- Ambil adonan 1 sdt, celupkan ke dalam putih telur, gulingkan ke dalam tepung roti hingga rata. Ulangi sekali lagi supaya adonan pelapis tebal.Simpan sebentar dalam lemari es.
- Goreng dalam minyak banyak dan panas, angkat, tiriskan.
- Sajikan hangat dengan saus cabai.
Selamat mencoba di rumah.
saus worchestershire itu yg gimana ya ? baru denger soalnya
ReplyDeleteCoba cari di supermarekt Mba Ninik. Terimakasih dah berkunjung
Delete