Ada seorang pengusaha dengan kekayaan yang melimpah ruah. Namun dia hanya memiliki satu mobil, satu rumah dan satu taman. Salah seorang anaknya bertanya, "Kenapa ayah tidak menambah jumlah mobil, satu rumah dan satu taman.
Salah seorang anaknya bertanya, "Kenapa ayah tidak menambah jumlah mobil, rumah dan taman? Bukankah anda mampu membelinya?"
"Aku bertanya kepadamu. Aku punya satu tubuh atau dua? Apakah aku mampu menaiki dua mobil di waktu bersamaan? Apakah aku bisa menikmati keindahan dua taman di waktu yang sama? Apakah aku bisa mendiami dua rumah pada satu waktu?"
"Itu tidak mungkin. Karena tubuh ayah hanya satu. Sehingga tidak mungkin berada di dua tempat sekaligus." jawab si anak.
"Karena itulah, aku cukup memiliki satu. Sisa hartaku aku gunakan untuk keperluan ilmu dan pendidikan.
Dikutip dari Syarh Yaqut Nafus.
hebat sekali. sebuah renungan yang hebat. tidak tamak harta.
ReplyDeleteYa gan, mudah2an bisa jadi renungan bagi kita semua ya gan
Delete