Latest Updates

Contoh Proposal Kegiatan Perkemahan Jum'at Malam Sabtu



PROPOSAL
PERKEMAHAN JUM’AT – SABTU (PERJUSA)
MTs MA’ARIF WANAREJA
TAHUN PELAJARAN 2017/2018

A.    LATAR BELAKANG
Tantangan zaman bukanlah hal yang mustahil akan ditemui oleh setiap manusia. Memiliki kepribadian yang tangguh dan unggul adalah modal utama untuk menghadapi hal tersebut. Sebut saja tantangan dalam dunia pendidikan, Negara kita mempunyai tantangan yang besar untuk memperbaiki tingkat pendidikan yang ada, agar dapat bersaing dengan negara-negara berkembang lainnya.
Sebagai generasi muda yang merupakan bagian penting dari bangsa yang akan meneruskan perjuangan para pahlawan untuk menjaga dan mempertahankan Negara ini dari segala tantangan, ancaman, hambatan dan gangguan baik dari dalam maupun dari luar. Pendidikan dalam kepramukaan diharapkan bisa membantu menjawab tantangan zaman yang semakin pesat dan mempersiapkan generasi bangsa yang berkualitas.
Secara historis, pramuka adalah bagian dari sejarah perjuangan bangsa Indonesia, dimana pramuka mempunyai peran untuk menumbuhkan semangat patriotisme pemuda-pemudi  Indonesia sehingga pejuangan bangsa tidak terhenti karena para pejuangnya gugur dimedan perang. Setelah lepas dari belenggu penjajah secara fisik, fungsi pramuka sebagai pendidikan, permainan, dan pengabdian bagi masyarakat telah dapat mengubah ketergantungan pemuda-pemudi terhadap orang lain menjadi pribadi yang mandiri dan berjiwa sosial. Dengan demikian pramuka membentuk semangat kesetiakawanan sosial dan patriotisme yang ditanamkan melalui kegiatan-kegiatan yang bersifat mendidik dan religius. Dan media menumbuhkan semangat kesetiakawanan sosial dan patriotisme antar kelompok satu dan lainnya adalah diadakan pertemuan antar pramuka yang mendidik secara periodik.
Berdasarkan hal tersebut, Dewan Pangkalan Gerakan Pramuka MTs Ma’arif Wanareja mengadakan acara yang mempunyai tujuan untuk menjalin rasa persaudaraan dan meningkatkan potensi dalam bidang kepramukaan, IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) dan IMTEK, dalam bumi perkemahan, yang kami berinama PERKEMAHAN JUM’AT SABTU (PERJUSA)

B.     DASAR KEGIATAN
1)      Mengacu pada AD dan ART Gerakan Pramuka mengenai pengembangan bakat dan potensi dalam  
      Teknik Kepramukaan.
2)      Rapat Dewan kerja (Pembentukan Kepanitiaan PERJUSA) pada tanggal 18 Juli 2017
3)      Acara Rutinan tahunan MTs Ma’arif Wanareja

C.    NAMA KEGIATAN
Pengurus pramuka mengambil keputusan untuk menyambut siswa siswi baru MTs Ma’arif Wanareja dengan diadakan perkemahan agar para siswa mampu berkiprah dan berkreasi. Nama kegiatan ini adalah “PERKEMAHAN JUM’AT SABTU (PERJUSA)” karena kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum’at – Sabtu.

D.    TEMA
Tema “Kebersamaan

E.     TUJUAN
1)      Menanamkan dan mengembangkan semangat yang tinggi bagi peserta pramuka.
2)      Menciptakan kompetensi positif khususnya di bidang teknik kepramukaan dan umumnya diseluruh bidang yang di lakukan dalam kehidupan sehari-hari.
3)      Memperkenalkan sisi menarik pendidikan kepramukaan kepada masyarakat umum khususnya para siswa-siswi baru.
4)      Dapat memaksimalkan potensi individu pramuka dalam penguasaan materi serta praktiknya dalam kehidupan sehari-hari/lapangan.
5)      Menjadikan anggota pramuka yang mencintai persahabatan, perdamain, saling hormati-menghormat, sekaligus sebagai media penyatu perbedaan.

F.     SASARAN
Sasaran dari PERJUSA adalah seluruh anggota pramuka Darussalam meliputi siswa- siswi baru dan siswa siswi lama Darussalam, para calon bantara, siswa- siswi MTs Ma’arif Wanareja.

G.    WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Pelaksanaan kegiatan PERJUSA di laksanakan pada:
hari                  : Jum’at s.d Sabtu
tanggal                        : 21 s.d. 22 Juli 2017
tempat             : MTs Ma’arif Wanareja

H.    SUSUNAN PANITIA
SUSUNAN PANITIA PERKEMAHAN JUM’AT SABTU (PERJUSA) 
MTS MA’ARIF WANAREJA
Pelindung                    : Kepala Madrasah
Ketua                          : Hari Kusmoro,S.Ag
Sekretaris                    : Kartini Suratmi
Bendahara                   : Mursiati,S.Pd
Sie.Konsumsi              : Siti Partimah,S.Sos.I
  Neni Sudaryati
Sie.Acara                     : A.Muhtamim, S.Pd.SD
                                      Bahrudin, S.Pd.SD
  Eti Sumiyati, S.Pd
Sie.Perlengkapan         : Basiran,A.Ma.Pd.Or
                                      Nurfaizin,S.Ag
                                      Tohirin,,S.Pd.I
Sie. Keamanan            : Rahmat
  Banser
I.       SUSUNAN KEGIATAN

JADWAL KEGIATAN PERJUSA MTs MA’ARIF WANAREJA

No
Hari /tanggal
Waktu
Uraian
Tempat
Ket
1
Jum’at
20 Juli 17
07.00 – 08.00
Persiapan
MTs Ma’arif PWS

08.00 – 09.00
Upacara Pembukaan


09.00 – 10.30
Perisapan Mencari  Jejak  dan Pentas Seni


10.30 – 12.30
ISHOMA


12.30 – 16.00
Penjelajahan Alam


16.00 – 19.00
ISHOMA


19.00 – 22.00
Upacara Api Unggun
Dan Pentas Seni


23.00 – 01.00
Istirahat


2
Sabtu
21 Juli 17
01.00 – 04.00
Renungan Malam


04.00 – 06.00
Ishoma


06.00 – 07.00
Upacara Penutupan












NB      : Jadwal bisa berubah sesuai dengan situasi dan kondis

J.      ANGGARAN DANA
No
Rincian
Volume
Jumlah (Rp)
1
Pemasukan

2.500.000




2
Pengeluaran


3
Adm dan ATK

   200.000
4
Keamanan

   100.000
5
Transpot

   200.000
6
Konsumsi

   600.000
7
Snak dan air minum

   200.000
8
P3K

   100.000
9
Ban, Oli/solar

     75.000
10
Rafia

     10.000
11
Pembinaan

   750.000
12
Cadangan

   265.000
JUMLAH
Rp. 2.500.000



K.    PENUTUP

Demikian proposal penyelenggaraan kegiatan “PERJUSA”, dengan harapan adanya rasa percaya diri dari siswa-siswi Darussalam untuk menghadapi perkemahan dalam rangka penyambutan siswa- siswi baru Darussalam dan pengukuhan para calon bantara yang kami selenggarakan, adanya tali silaturahmi diantara siswa-siswi Darussalam. Serta menumbuhkan semangat patriotisme dan persaudaraan yang menjadi landasan kemandirian bangsa Indonesia dalam menghadapi tantangan zaman.
Atas bantuan dan dukungannya disampaikan terimakasih.
Jazakumullah Khoiranjaza.

                                                                                                Purwasari , 22 Juli 2017

Waka. Kesiswaan                                                                                Pembina


Aan Rusliana, S.Pd.I                                                                                   Hari Kusmoro,S.Ag

Kepala MTs Ma’arif Wanareja
           


Nastiti, S.Ag


14 Responses to " Contoh Proposal Kegiatan Perkemahan Jum'at Malam Sabtu "

  1. bermanfaat bgt ni buat yg mo bikin proposal :D

    ReplyDelete
  2. waktu saya SD dulu kemah sering dilakukan.. latihan pramuka diadakan setiap hari jumat sore.
    sekarang kok jarang ya..

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya, nggak tahu kenapa jadi jarang ekstra pramuka

      Delete
  3. Mas Admin, boleh usul tidak?
    Tampilan versi selulernya mohon diaktifkan ya...
    Saya kesulitan membaca artikel di sini karena saya pake HP. Harus geser kiri kanan. Terimakasih.

    ReplyDelete
  4. tingal copas untuk bikin proposal, makasih mas
    jaman sd sering ikut kemah

    ReplyDelete
  5. Asyik tuh kalau ada kemah sambil nginap..jadi meriah apalagi ada api unggunnya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Betul sekali mas Dwi, pernah kemah juga mas Dwi ini yah

      Delete
  6. sering kita kesulitan untuk bikin proposal bila ada kegiatan kalau ada contoh sepeti ini jadi gampang deh mas makasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya mas ABD KADIR R, semoga bisa membantu yg lagi cari proposal kegiatan ini

      Delete
  7. sy senang bisa blogwalking disini

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.


Obat Sipilis
Obat Raja Singa
Obat Kencing Nanah
Obat Gonore
Obat Herpes
Obat Kutil Kelamin
Obat Jengger Ayam
Obat Kondiloma Akuminata
Obat ketuat kemaluan
Obat panu Kadas kudis
Obat Gatal dan Eksim
Obat Kewanitaan
Obat Keputihan
Obat Perapet Vagina
obat Wasir
obat Ambeien
obat Ambejoss
Obat Kanker Herbal
obat kutil kelamin
Ciri gejala Sipilis
Obat Sipilis