Berbagi kamar dengan orang lain dapat menimbulkan konflik, berikut tips cara mengatasi konflik dengan teman sekamar yang saya ambil dari majalah info Nusantara :
- Hindari hal-hal yang makin memicu Pertengkaran, tetap bersabar dan berbuat baik dengan teman sekamar.
 - Bicarakan konflik dengan baik-baik
 - Tunjukan bukti kesepakatan
 - Mintalah bantuan orang ketiga yang bersifat netral
 - Ceritakan pada induk semang : Memang ada beberapa induk semang yang tergolong cuek dengan hal ini, seperti membiarkan seorang tamu tinggal sampai larut melebihi aturan yang ditetapkan asrama / kos-kosan.
 
0 Response to " Tips Mengatasi Konflik Dengan Teman Sekamar "
Post a Comment
Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.