Sunday, November 30, 2014

Amalan dan Doa Agar Awet Muda



Banyak sekali tips dan trik agar awet muda yang bisa kita coba, tapi tidak ada salahnya jika kita mencoba amalan dan doa yang satu ini, yakni dengan tujuan agar kita bisa tetap awet muda dan fresh tentunya. Tapi ingat disini tidak menggunakan ramuan atau cosmetik, tetapi menggunakan Amalan dan doa. Tidak ada salahnya anda coba dirumah, siapa tahu berhasil. Amin.

  1. Amalan 1 lakukan setelah shalat Isy'a
    Caranya : ambil air segelas, baca surat Al-fatihah selama satu kali, baca ayat kursi sekali, baca surat al-waqingah ayat: 35 sd 78 sebanyak 7 kali. Tiupkan ke dalam air dan minum. Jangan lupa anda niat dalam hati untuk menjaga kecantikan diri dan untuk kebahagiaan rumah tangga anda. Berikut lafalnya :
  2. Amalan yang ke 2 adalah:
    dzikir dengan cara seperti berikut :
    Baca " Ya Badiyah " 1 x
    Baca " Ya Nur " 1x
    Baca " Ya Hadi " 1 x
    Baca " Ya Allah " 3x
    Baca zikir di atas dan jangan lupa tiupkan ke telapak tangan anda , kemudian sapu ke muka kita . Lakukan setiap hari.
  3. Amalan yang ke tiga
    Bacalah ayat ke 35, 36, 37, 38 dari surat Al-waqiah setiap sehabis shalat subuh. Setelah selesai membaca surat tersebut, hembuskan ke dalam air minum. Lalu minumlah air minum tersebut. Kelihatannya sepele ya! Makanya coba aja di rumah, biar tidak penasaran.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.