Friday, November 29, 2013

Contoh Judul PTK


Bagi anda yang sedang bingung mencari dan menentukan judul PTK berikut saya postingkan judul-judul PTK. Mudah-mudahan bermanfaat:
Contoh  1:
Judul PTK: Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Penerapan Model Pembelajaran…di Kelas…SMP… Tahun Pelajaran….
  Rumusan Masalah:
1. Apakah melalui penerapan model pembelajaran… dapat meningkatkan hasil belajar matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
2. Seberapa besar peningkatan hasil belajar matematika yang terjadi, setelah diterapkan model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
  Tujuan Penelitian:
1. Untuk mengetahui dapat atau tidaknya penerapan model pembelajaran… , untuk meningkatkan hasil belajar matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….

2. Untuk mendeskrepsikan besar peningkatan hasil belajar matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran….
  Hipotesis Tindakan: Apabila diterapkan model pembelajaran… , maka akan terjadi peningkatan hasil belajar matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
  Indikator Kinerja: Yang menjadi indikator bahwa tindakan ini dikatakan telah dapat meningkatkan hasil belajar matematika di kelas … tahun pelajaran…, apabila besar peningkatan hasil belajar siswa minimal sebesar … atau …%.
 Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada Bab IV, dapat disimpulkan bahwa:
1.Melalui penerapan model pembelajaran… , dapat meningkatkan hasil belajar matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2.Besar peningkatan hasil belajar matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…., adalah sebagai berikut:
a.Pada siklus I sebesar …  atau … %.
b.Pada siklus II sebesar … atau … %.
c.Pada siklus III sebesar …atau … %.
Saran: Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian di atas, penulis menyarankan agar kiranya:
1.Para guru matematika pada khususnya dapat mencoba  menerapkan model pembelajaran… untuk meningkatkan hasil belajar siswa atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran yang terjadi di kelasnya.
2.Para kepala sekolah dapat mendorong agar para guru dapat melakukan penelitian yang sejenis untuk meningkatkan hasil belajar siswa atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran yang terjadi di kelasnya.

2.  Contoh  2:
  Judul PTK: Efektivitas Pembelajaran Matematika Melalui Penerapan Model   Pembelajaran…di Kelas…SMP… Tahun Pelajaran….
  Rumusan Masalah:
1. Apakah melalui penerapan model pembelajaran… dapat mengefektifan  pembelajaran matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
2. Bagaimana efektivitas pembelajaran matematika yang terjadi, setelah diterapkan model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
  Tujuan Penelitian:
1.Untuk mengetahui dapat atau tidaknya penerapan model pembelajaran… , untuk mengefektifkan pembelajaran matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2. Untuk mendeskrepsikan efektivitas pembelajaran matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran….
  Hipotesis Tindakan: Apabila diterapkan model pembelajaran… , maka pembelajaran matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran… akan efektif.
  Indikator Kinerja: Yang menjadi indikator bahwa penerapan model pembelajaran… ini dikatakan telah dapat mengefektifkan pembelajaran matematika di kelas … tahun pelajaran…, apabila:
a. Rata – rata hasil belajar siswa minimal sebesar …
b. Rata – rata kemampuan guru mengelola pembelajaran minimal sebesar….
c. Rata – rata aktivitas siswa yang termasuk kegiatan belajar aktif selama mengikuti proses pembelajaran
     minimal sebesar…..
     Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada Bab IV, dapat disimpulkan bahwa:
1.Melalui penerapan model pembelajaran… , dapat mengefektifkan pembelajaran matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2.Efektivitas pembelajaran matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…., adalah sebagai berikut:

a.Pada siklus I: rata-rata hasil belajar siswa sebesar …, rata-rata kemampuan guru mengelola pembelajaran sebesar…, dan rata-rata aktivitas siswa yang termasuk KBA selama mengikuti pembelajaran sebesar ….
b.Pada siklus II: rata-rata hasil belajar siswa sebesar …, rata-rata kemampuan guru mengelola pembelajaran sebesar…, dan rata-rata aktivitas siswa yang termasuk KBA selama mengikuti pembelajaran sebesar ….
c.Pada siklus III: rata-rata hasil belajar siswa sebesar …, rata-rata kemampuan guru mengelola pembelajaran sebesar…, dan rata-rata aktivitas siswa yang termasuk KBA selama mengikuti pembelajaran sebesar …
Saran: Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian di atas, penulis menyarankan agar kiranya:
1.Para guru matematika pada khususnya dapat mencoba  menerapkan model pembelajaran… untuk mengefektifkan pembelajaran yang diampu di kelasnya.
2.Para kepala sekolah dapat mendorong para guru agar dapat melakukan penelitian yang sejenis untuk mengefektifkan pembelajaran atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran yang terjadi di kelasnya.

3.  Contoh 3:
   Judul PTK: Meminimalkan Kesalahan Konsep Matematika Melalui Penerapan Model Pembelajaran…di Kelas…SMP… Tahun Pelajaran….
  Rumusan Masalah:
1. Apakah melalui penerapan model pembelajaran… dapat meminimalkan kesalahan konsep matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
2. Seberapa besar pengurangan kesalahan konsep matematika yang terjadi, setelah diterapkan model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
  Tujuan Penelitian:
1. Untuk mengetahui dapat atau tidaknya penerapan model pembelajaran… , untuk memiinimalkan kesalahan konsep matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2. Untuk mendeskrepsikan besar pengurangan kesalahan konsep matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran….
  Hipotesis Tindakan: Apabila diterapkan model pembelajaran… , maka kesalahan konsep matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran… dapat diminimalkan.
  Indikator Kinerja: Yang menjadi indikator bahwa penerapan model pembelajaran… ini dikatakan dapat meminimalkan kesalahan konsep matematika di kelas … tahun pelajaran…, apabila besar pengurangan  kesalahan konsep yang terjadi minimal sebesar ….
 Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada Bab IV, dapat disimpulkan bahwa:
1. Melalui penerapan model pembelajaran… , dapat meminimalkan kesalahan konsep matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2.Besar pengurangan konsep matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…., adalah sebagai berikut:
         Pada siklus I sebesar …., Pada siklus II sebesar …, dan Pada siklus III sebesar ….
       Saran: Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian di atas, penulis menyarankan agar kiranya:
1.         Para guru matematika pada khususnya dapat mencoba  menerapkan model pembelajaran… untuk meminimalkan kesalahan konsep matematika atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran matematika yang terjadi di kelasnya.
2.         Para kepala sekolah dapat mendorong agar para guru dapat melakukan penelitian yang sejenis untuk meminimalkan kesalahan konsep yang terjadi atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran yang terjadi di kelasnya.

4.   Contoh 4:
  Judul PTK: Meminingkatkan Kemampuan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Matematika Melalui Penerapan Model Pembelajaran…di Kelas…SMP… Tahun Pelajaran….
       Rumusan Masalah:
1.      Apakah melalui penerapan model pembelajaran… dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
2.      Seberapa besar peningkatan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika yang terjadi, setelah diterapkan model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…?
       Tujuan Penelitian:
1.         Untuk mengetahui dapat atau tidaknya penerapan model pembelajaran… , untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran….
2.         Untuk mendeskrepsikan besar peningkatan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran….
  Hipotesis Tindakan: Apabila diterapkan model pembelajaran… , maka kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika di kelas…SMP… tahun pelajaran… akan meningkat.
  Indikator Kinerja: Yang menjadi indikator bahwa penerapan model pembelajaran… ini dikatakan dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika di kelas … tahun pelajaran…, apabila besar peningkatan  kemampuan siswa yang terjadi minimal sebesar ….
  Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada Bab IV, dapat disimpulkan bahwa:
1.         Melalui penerapan model pembelajaran… , meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika di kelas … tahun pelajaran…
2.         Besar peningkatan kemampuan siswa memecahkan masalah matematika yang terjadi, setelah diterapkannya model pembelajaran… di kelas…SMP… tahun pelajaran…., adalah sebagai berikut:
        Pada siklus I sebesar …., Pada siklus II sebesar …, dan Pada siklus III sebesar ….
• Saran: Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian di atas, penulis menyarankan agar kiranya:
1.         Para guru matematika pada khususnya dapat mencoba  menerapkan model pembelajaran… untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran matematika yang terjadi di kelasnya.
2.         Para kepala sekolah dapat mendorong agar para guru dapat melakukan penelitian yang sejenis untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah  atau untuk mengatasi berbagai permasalahan pembelajaran yang terjadi di kelasnya.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.