Monday, May 13, 2013

Cara mengajuka NISN

Bagi anda para operator komputer dimasing-masing sekolah, sekarang pengajuan Nomor Induk siswa Nasional (NISN) telah dibuka kembali. adapun cara mengajukannya adalah sebagai berikut :

  1. Unduh/download formurlir pengajuan NISN di web : http://nisn.data.kemdiknas.go.id atau di sini  kemudian diisi sesuai dengan data yang diperlukan.

  2. Setelah diisi kemudian ditanda tangani dan di cap/stempel, kemudian di scan / diubah dalam bentuk PDF dan bentuk exell lalu buka email SD/MI/SMP/MTs anda kemudian kirim ke alamat Email: pdsp@kemdikbud.go.id
  3. Tunggu beberapa minggu NISN sudah ada dan bisa di cek dengan menggunakan identitas peserta didik yang telah diajukan tadi!
    Bila anda mengalami kesusuahan mengenai pengajuan NISN Hubungi saya di no HP: 085878814455, karena saya sudah mengajukan beberapa Kali di SD Saya

1 comment:

  1. Nisin memberikan kemudahan dalam mengadministrasikan siswa

    http://anekamakananrumah.blogspot.com/

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.