Tuesday, November 29, 2016

Cara Membuat Sriping Pisang Siyem

Membuat Sriping Pisang Siyem Tidaklah sesulit yang kita bayangkan, cuma repotnya tangan kita blepotan oleh banyaknya getah yang ada pada pisang siyem tersebut.
Tapi cara membuang getah pisang siyem ini mudah kok, ada yang pakai minyak goreng, ada yang pakai minyak tanah. Tapi yang tercepat adalah emmakai minyak tanah atau terpentin, setelah itu baru cuci kembali tangan kita dengan sabun. Itu adalah cara membersihkan tangan kit dari getah isang dengan cepat. 
Baiklah berikut langkah-langkah dalam membuat sriping pisang siyem:

  1. Kupas pisang satu persatu
  2. Masukan ke adalam air di ember
  3. Potong pisang dengan lata pemotong yang tipis
  4. Siapkan bumbu bisa asin bisa manis, (taruh garam dalam piring di kasih air) setiap penggorengan minyak di ciprati bumbu tersebut secukupnya agar berasa
  5. Goreng pisang yang sudah di sisir atau di potong tipis
  6. Angkat, tiriskan
Itulah cara gampang membuat sriping pisang dari buah pisang siyem. Pisang siyem ini harganya sangat murah, bayangkan saja 1 kg nya di tawar 1.000,- oleh para pembeli pisang. Lebih baik kita manfaatkan buat sriping atau pisang goreng.



4 comments:

  1. sriping pisang itu yang kayak gimana ya, apa kripik pisan maksudnya mas ?

    ReplyDelete
  2. Oalah.. Bikin keripik pisang toh? Kirain pisang diapain gitu..

    ReplyDelete

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.