Saturday, November 7, 2015

Upacara Adat Yang berhubungan Dengan Kedewasaan

Di Indonesia sebenarnya banyak sekali budayanya, diantaranya mengenai Upacara adat, upacara adat pun beragam, ada yang khusus orang dewasa. Dibawah ini upacara adat yang berhubungan dengan kedewasaan.

  1. Metatah atau Mesangih: Upacara adat pemotongan gigi (pengikiran gigi) yang dilakukan di Bali. Upacara ini menandakan seorang remaja telah menjadi dewasa. Peserta metatah atau mesangih biasanya berumur 16 tahun keatas.
  2. Lompat Batu: Ritual yang dilakukan oleh anak laki-laki menjelang dewasa di Pulau Nias. Jika si anak mampu melompati tumpukan batu setinggi dua meter, maka ia dianggap telah dewasa.
  3. Maasa: Upacara potong gigi atau meratakan gigi yang diselenggarakan oleh suku Pamoa di Suawesi Tengah. Upacara ini diikuti oleh anak-anak yang berumur 12-16 tahun dan bertujuan mengantar anak menuju kedewasaan.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.