Saturday, April 4, 2015

Pengobatan Alternatif Kencing Manis

Berikut ini beberapa alternatif pengobatan kencing manis secara alami atau tradisional yang bisa anda coba di rumah :
Alternatif 1
Bahannya:
1 ekor daging bajing(jawa)/tupai.
Ais asam.

Caranya: 
Ambil seekor daging bajing, belah menjadi 4. Rendamlah daging bajing tersebut dalam air asam gulungan (asam jawa) seperti anda menggoreng ikan.
Setelah terendam selama 1 jam di air asam gulungan, berulang daging bajing itu digoreng.
Harus diingat, sewaktu anda menggoreng daging, jangan sekali-kali anda memmbubuhkan garam sedikitpun. 

Setelah matang makanlah gorengan daging bajing itu selama 1 bulan, insya allah kencing manis yang parah sekalipun akan sembuh (dibutuhkan 30 ekor bajing untuk pengobatan ini).

Alternatif 2
Bahannya:
150 gr kumis kucing
100 gr babakan pule
100 gr petai selong
100 gr biji juwet
100 gr ramuan jamu jadam
(dapat dibeli di warung jamu racikan)

Caranya:
Biji juwet digoreng lalu ditumbuk halus dengan semua bahan yang ada diatas.
Seduh dengan air panas yang sudah mendidih kemudian di minum.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan baik & Relevan dengan conten Artikel, Dilarang menyisipkan Link Hidup. jika Teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu diperbolehkan, Terima kasih.